Rabu, 15 Agustus 2012

komponen jaringan

a) SERVER

    adalah komputer yg dikhususkan untuk menyimpan data atau sistem operasi berbasis network,berisikan daftar user yg di perbolehkan masuk ke server. Jadi apabila server mengalami gangguan maka otomatis seluruh jaringan tidak berfungsi karena server sebagai pintu masuk & pusat jaringan

b)WORK STATION

     adalah komputer yg memanfaatkan jaringan untuk menghubungkan komputer tersebut dengan komputer lain atau komputer tersebut dengan server

c)SWITCH/HUB

      merupakan terminal atau pembagi signal data bagi kartu jaringan. Jika switch mengalami kerusakan berarti seluruh jaringan juga tidak dapat berfungsi untuk berkomunikasi antar workstation atau komputer workstation dgn server. Kerusakan pada switch dapat dilihat pada lampu indikator power lampu masing masing work station

d)NIC(network interface card)

      sebuah kartu jaringan atau LAN card yg terpasang pada sebuah komputer server maupun workstation sehingga komputer dapat dihubungkan didalam sistem jaringa. Apabila terjadi gangguan pada NIC berakibat pada komputer tersebut tidak dapat masuk jaringan

e)BRIDGE

     peralatan jaringan yg digunakan untuk memperluas data memecahkan jaringan. berfungsi untuk menghubungkan media jaringanyg tidak sama seperti UTPdan fiber optik dan untuk menggabungkan aristektur jaringan yg berbeda seperti token ring dan ethernet.
ada 3 tipe,yaitu lokal,remote,wire less

Tidak ada komentar:

Posting Komentar